
DISKUSI PENDIDIKAN
DISELENGGARAKAN OLEH HIMPUNAN MAHASISWA FISIKA (HIMAFI)
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SYIAH KUALA
"GURU GARDA DEPAN MEMBANGUN KEPRIBADIAN BANGSA"
BANDA ACEH, 22 OKTOBER 2012
OLEH
Siraj, S.Pd., M.Pd
Guru merupakan tenaga pendidik merupakan faktor penentu kesuksesan setiap usaha pendidikan. Guru berperan menciptakan serangkaian tingkah yang saling berkaitan yang dilakukan dalam situasi tertentu serta berhubungan dengan kemajuan perubahan tingkah laku dan perkembangan siswa yang menjadi tujuannya. Guru mempunyai tanggung jawab untuk melihat segala sesuatu yang terjadi dalam lingkungan sekolah untuk...